-->

Jangan Tambal di Bagian Ban Tubles

 Jangan  Tambal  di Bagian Ban Tubles

 Jangan  Tambal  di Bagian Ban Tubles
Ban Mobil Tubles
Luarjalur, Walaupun busa di bilang ban tersebut kuat, ban tubeless masih bisa  mengalami bocor bila tertusuk paku sehingga ujung-ujungnya harus ditambal. Tapi hal yang harus kamu tatu, ternyata nggak semua bagian ban itu bisa ditambal.

Menurut Informasi dari Performance Development Plan Segment Manager PT Michelin Indonesia, Ungkap Refil Hidayat dilansir dari liputan6.com, pada bagian samping ban “haram” hukumnya untuk dilakukan penambalan dan harus  segera diganti dengan  ban yang baru bila mengalami kebocoran. Pasalnya, di bagian samping terdiri dari rangkaian benang yang sangat erar hubungannya sama konstruksi ban.

Bila kamu tetap maksa untuk melakukan penambalan, struktur ban yang udah terlanjur rusak  mungkin bisa menjadikan sobek sehingga dipastikan akan membahayakan keselamatan pengendara.

Berbeda cerita bila lubang masih berada di area bawah ban. Pada kondisi tersebut ban masih bisa diperbolehkan untuk ditambal, asalkan dalamnya lubang ukurannya tidak lebih dari 6 mm. bila lebih ukurannya, kemungkinan kerusakan struktur dan benang-benang di dalamnya udah parah sehingga upaya penambalan pun bisa berisiko terhadap keselamatan.
Demikian sedikit tip mengenai hal yang jangan di lakukan ketika kamu menggunakan ban tubles semoga bermafaat, tetap kunjungi blog saya www.luarjalur.blogspot.com
Terimakasih !

0 Response to " Jangan Tambal di Bagian Ban Tubles"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel